Text
Pengembangan E-Learning Teori Dan Desain
Pada dasarnya konsep teknologi pendidikan masih tertuju pada upaya melahirkan prosedur-prosedur pemecahan masalah belajar manusia. Di antara inovasi dalam model pembelajaran berbasis teknologi informasi itu adalah animation learning, games learning, dan tutorial computer based learning.
Sesuai dengan perkembangan dunia pendidikan dan pembelajaran terkini, buku ini memaparkan teori, konsep, serta langkah-langkah pengembangan sistem layanan pembelajaran dalam bentuk elektronik pembelajaran atau e-Learning.
Buku ini terdiri dari 18 bab yaitu : (1) Lahirnya pembelajaran e-learning; (2) E-learning dalam konteks pendidikan; (3) Bermula dari pembelajaran jarak jauh; (4) Fungsi dan manfaat e-learning; (5) Penyelenggaraan e-learning; (6) model e-learning; (7) Perkembangan e-learning dan paradigma pembelajaran; (8) Xampp dan moodle dalam membangun e-learning; (9) Praktik e-learning dengan moodle; (10) Software moodle sebagai pembangun e-learning; (11) Praktik e-learning lanjutan; (12) Membuat bahan ajar; (13) Menambah partisipan; (14)Membuat kuis; (15) membuat custom menu dan group; (16) Membuat RSS FEED di Block Moodle; (17) Fitur Chatting dan video pada moodle; (18) Mengelola dan mengekspor nilai grade siswa
P00283S | 371. 68 DAR p | My Library | Tersedia |
P00284S | 371. 68 DAR p | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain